Seragam Kaos Polo Terbaik untuk Kerja

Pasti kalian sudah tidak asing lagi dengan julukan yang satu ini yaitu seragam kaos polo.

Seragam merupakan salah satu  simbol bahwa  seseorang  berada di organisasi merupakan bagian dari instansi tertentu, sama hal nya seperti seragam kaos polo.

Dengan menggunakan seragam, seseorang akan mendapatkan ikon kepemilikan terhadap kelompoknya sehingga loyalitas seseorang terhadap suatu kelompoknya semakin tinggi.

Fungsi dari Seragam Baju Polo

seragam kaos polo

 

1. Sebagai Kostum Olahraga

Fakta ini muncul saat golf sedang mulai berjaya, tepatnya ketika sang atlet legendaris Arnold Palmer muncul dengan menggunakan perpaduan pakaian elegan sangat klasik dengan kaos kerah rajutan.

Pakaian golf yang pertama menggunakan kemeja dan dasi, sampai kemudian beralih menjadi baju polo sebagai aturan pakaian nya.  karena dianggap sangat ideal untuk memudahkan aktifitas gerak pemakainya saat bermain

2. Alternatif  Kemeja Seragam Kaos Polo

Kalian ada acara formal tapi ingin menggunakan pakaian praktis? Baju polo tentu bisa juga menjadi seragam kerja diberbagai perusahaan yang tidak memiliki pengaturan berpakaian ketat.

Dengan mengandalkan baju polo, kalian tidak perlu repot menggunakan dalaman seperti kemeja, karena bisa memberikan tampilan yang lebih rapih daripada kaos biasa.

Keunggulan lainnya bisa di dipakai sebagai seragam kerja diindustri pariwisata, supermarket, perhotelan bahkan restoran. Dilihat dari sisi kegunaannya, tampak baju satu ini juga jadi favorit kalangan mahasiswa karena terlihat sangat lebih sopan.

3. Bisa Untuk Hangout

Meskipun terlihat sedikit formal, baju polo juga bisa dipakai untuk jalan-jalan, karena nyaman dipakai sehari  hari. Oleh karena itu seragam ini  masih tergolong dalam kaos, maka polo shirt juga tetap terasa ringan dipakai. Ketebalan pada bahannya juga membuat baju ini mampu melindungi dari berbagai cuaca, baik panas maaupun hujan.

4. Seragam Komunitas

Kaos polo bisa juga digunakan sebagai seragam komunitas yang memiliki tujuan utama yaitu untuk mengidentifikasi anggota komunitas, menciptakan rasa solid dan juga membangung identitas sesama anggota komunitas untuk dikenali banyak orang.

Selain itu bisa juga dipakai untuk membantu mengidentifikasi anggota komunitas ketika berkumpul atau melakukan kegiatan khusus diluar ruangan maupun di indor.

Bisa juga membantu mengingatkan tentang keterlibatan kepada anggota komunitas dalam kelompok tersersebut.

5. Sebagai Souvenir Seragam Kaos Polo

Bisa juga dijadikan sebagai souvenir untuk acara jalan sehat acara kantor, sekolah ataupun acara di kampus. Souvenir kaos dapat menjadi simbol atau penanda kenangan dari satu acara atau tempat tertentu di suatu organisasi.

Souvenier juga berfungsi sebagai alat promosi yang berjalan karena kaos ini bisa dipakai di berbagai tempat ramai, selain itu juga dapat memberikan peserta suatu acara perasaan mengikutsertaan adanya kehadiran mereka.

Souvenir kaos bisa menjadi media kreatif untuk mengkomunikasikan pesan, desain atau karya seni yang unik dan kreatif.

6. Sebagai Media Promosi

dapat difungsikan sebagai kaos promosi yang murah meriah Untuk keperluan promosi, kaos polo inipun desainnya bisa dibuat sesuai konsep vang mencerminkan identitas suatu merek atau acara tertentu.

Seragam kaos promosi merupakan kaos yang dirancang khusus untuk tujuan pemasaran atau promosi suatu merek, perusahaan, acara, produk atau layanan.

Kaos promosi dapat juga membantu meningkatkan kesadaran merek, membangun koneksi dengan pelanggan dan menghasilkan dampak positif bagi bisnis atau acara tertentu lainnya.

7. Sebagai Kaos Partai

Kaos polo juga bisa digunakan sebagai atribut kampanye oleh anggota atau pendukung suatu partai politik saat kampanye berlangsung dan biasanya dibagikan kepada masyarakat pendukung partai yang bersangkutan.

Selain itu kaos partai dapat digunakan sebagai identitas atau tanda pengenal bagi para pengukung partai politik.  Kaos partai didesain untuk membuat penggunanya jadi lebih nyaman saat melakukankegiatan kampanye.

Kaos partai juga dapat memperkuat rasa solidaritas dan persatuan di antara anggota dan pendukung partai politik. Seingga dapat difungsikan sebagai alat promosi yang efektif untuk meningkatkan kesadaran tentang partai politik.

Manfaat Memakai Seragam Baju Polo

seragam kaos polo

 

Umumnya seragam kaos polo masih menjadi salah satu simbol fashion khusnya bagi para kalangan pria. Namun sampai saat ini tak hanya pria yang menyukai pakaian polo shirt melainkan kaum wanita juga menjadikannya sebagai salah satu fashion mode mereka.

Kehadirannya yang tak pudar di tengah perkembangan zaman, terbukti sampai detik ini. Banyak orang saat ini baik itu pria maupun wanita gemar untuk memakai desain kaos polo. Hal tersebut tidak lepas dari rasa nyaman ketika memakai kaos ini untuk berbagai acara dan aktivitas diluar seperti berikut ini.

Simak berikut penjelasan tentang manfaat dan kelebihan memakai kaos polos yuk !

1. Bahan dan Desain Seragam Kaos Polo yang Nyaman

Manfaat dan kenyamanannya juga harus tetap menjadi prioritas utama yang perlu diperhatikan. Kaos polos pada umumnya yaitu terbuat dari bahan katun atau serat kapas yang memiliki sifat halus, lembut dan tentunya menyerap keringat.

Bahan kain yang bagus minimal harus memiliki karakteristik lentur supaya lebih terasa nyaman saat dipakai beraktifitas. Setelah kedua unsur tersebut terpenuhi selanjutnya anda bisa bermain-main dengan gaya atau warna.

Desain kaos polos juga sangat simpel, tidak kompleks, dan juga tidak ketat (beragam ukuran). Hal ini membuat kaos polos memang sangat nyaman dipakai banyak kalangan orang dewasa maupunremaja maupun.

2. Sangat Mudah Ditemukan Dimana-Mana

Guys, untuk menemukan sebuah kaos polos sangatlah tidak susah. Kaos polos banyak ditemukan di banyak pasar tradisional hingga e-commerce modern. Bahkan jika kamu mencarinya di e-commerce atau social media juga sangat banyak loh yang berjualan saat ini.

3. Harga Seragam Kaos Polo yang Terjangkau

Nah siapa sih yang gak mau beli pakaian dengan harga yang terjangkau sangat murah dengan kualitas yang nggak murahan, kaos polos umumnya dijual mulai dari harga Rp. 30.000 per pcs hingga Rp. 100.000 tergantung brand atau merk fashion dan juga pada bahan kualitas katunnya.

Kaos polos juga memiliki harga jual yang murah dan terjangkau, sehingga cocok sekali loh dimanfaatkan untuk oleh-oleh/ souvenir.

4. Mudah Dipadukan dengan Pakaian Lain

Memakai kaos polos membuat kita memiliki opsi kombinasi pakaian yang  terlihat banyak dan berbeda. Bisa dikombinasikan dengan kemeja yang bercorak warna warni, bisa juga dipadukan dengan celana pendek maupun panjang. Sehingga akan menghasilkan banyak gaya fashion yang berbeda buat kamu deh hehe silahkan dicoba ya.

5. Bisa Dipakai untuk Semua Kalangan

Dari kalangan anak muda hingga dewasa, semuanya masih sering kita jumpai mengenakan kaos polos kan ? hehe karena memang desainnya yang dibuat untuk semua kalangan dan sangat nyaman jika dipakai baik yang muda maupun dewasa.

6. Sebagai Identitas Bersama

Selain itu seragam juga bermanfaat untuk terlihat kompak dan profesional, seragam juga berfungsi sebagai identitas bersama dari suatu organisasi instansi, lembaga ataupun suatu perusahaan. Sehingga ketika melakukan kegiatan bersama di lapangan, masyarakat luas juga akan lebih mudah dalam mengenali kelompok pemakai seragam tersebut dan secara tidak langsung telah mempromosikannya.

7. Terlihat Kompak

Dalam suatu organisasi atau instansi kerja untuk membuat mereka terlihat rapi dan kompak maka perlu adanya penggunaan seragam. Untuk memudahkan kegiatan, organisasi tersebut sepakat untuk membuat seragam agar bisa dipakai ketika beraktivitas sebagai anggota organisasi atau instansi.

Selain itu penggunaan seragam juga akan bermanfaat bagi anggotanya karena akan terlihat kompak sehingga orang lain yang bukan anggota organisasi akan merasa lebih menghargai dan memberikan keyakinan kepada organisasi tersebut, karena dengan adanya seragam menjadikan seluruh peserta organisasi terlihat formal dan profesional.

8. Kepercayaan Diri yang Meningkat

Penggunaan seragam dalam organisasi atau taingkatan tentu akan menambah perasaan tersendiri bagi pemakainya. Rasa penuh emosi seperti kepercayaan diri yang meningkat akan muncul ketika menggunakan seragam suatu diorganisasi atau instansi yang melindungi anda. Dengan mengenakan seragam yang rapi maka akan membuat penampilan Anda terlihat good looking sehingga otomatis mengangkat rasa percaya diri anda.

9. Sebagai Identitas Organisasi atau Instansi

Ketika anda sedang beraktivitas atau mengadakan acara secara umum pasti suatu organisasi atau instansi mewajibkan seluruh anggotanya untuk mengenakan seragam bersama. Sehingga hal ini bertujuan untuk penunjuk identitas organisasi atau instansi dalam acara tertentu sehingga mudah dikenal oleh masyarakat secara luas.

Sehingga fungsi seragam sangatlah penting yakni untuk memudahkan anggotanya yang memakai seragam dikenal oleh masyarakat luas.

10. Dapat Meningkatkan Motivasi kepada Anggota 

Dalam penggunaan seragam fungsinya sangat penting bagi anggota organisasi atau instansi. Tanpa adanya seragam tentu kita akan merasa kebingungan jika harus memilih baju apa ketika akan dipakai setiap hari untuk pergi beraktivitas. Anda juga tentu sangatlah bosan jika harus mengenakan baju itu-itu saja.

Sehingga Anda tidak harus pusing saat memilih baju yang akan digunakan setiap hari karena perusahaan telah mewajibkan kepada seluruh karyawannya untuk menggunakan seragam setiap tiap hari sesuai jadwal yang telah ditentukan. Oleh karena itu pada penggunaan seragam sangatlah penting karena dapat memberikan motivasi serta meningkatkan semangat bekerja bagi karyawannya.

11. Memberikan Kenyamanan Bagi Penggunanya

Kenyamanan adalah hal yang paling penting untuk mendukung kegiatan kita sehari-hari. Semua kegiatan akan lebih mudah dikerjakan serta berjalan dengan lancar jika Anda memperoleh kenyamanan dari pakaian yang Anda kenakan. Fungsi seragam dalam memberikan kenyamanan ini sangatlah berguna untuk mendukung aktivitas Anda.

Jenis Bahan Yang Sering Digunakan Untuk Seragam Kaos Polo

seragam kaos polo

  • Bahan Lacoste Cotton Pique

Jenis kain lacoste ini mempunyai daya serap terhadap keringat yang halus dan sangat baik menyerap keringat sehingga sangat nyaman saat digunakan. Bahan lacoste cotton pique memiliki karakteristik kain yang berpori-pori besar, lembut, serta mudah menyerap keringat.

Jenis lacoste ini sering digunakan untuk pembuatan bahan kaos polo karena terbuat dari katun 100% namun tak cukup tebal. Lacoste cotton pique juga gampang dengan cara dibordir atau disablon DTF. Agar bahan awet, janganlah merendam kaos polo dan terlalu lama menyikatnya, karena akan mengakibatkan cepat rusak.

  • Bahan Lacoste Cotton CVC

Bedanya dengan lacoste cotton pique, bahan lacoste cotton cvc dikategorikan ke dalam jenis jenis bordir bahan kain kaos yang memiliki pori-pori  di kedua sisi bahannya,. Karena terbuat dari campuran cotton combed dan viscose dengan perbandingan 55% cotton combed sementara sisanya 45% viscose.

Iulah yang menyebabkan harga kaos polo dengan bahan lacoste cotton CVC tergolong lebih murah dibandingkan lacoste cotton pique. Meski demikian, bahan ini masih cukup nyaman untuk dipakai beraktivitas harian.

  • Bahan Lacoste Polyester

Seperti namanya, material ini menggunakan bahan campuran poliester. Jenis bahan kain yang mengandung campuran polyester, karena memang bahan dasar untuk pembuatannya adalah benang polyester, karena tekstur dan pori – pori dari kain lacoste PE cenderung lebih besar jika di bandingkan dengan lacoste cotton pique dan lacoste cotton akan tetapi, material ini lebih mudah kering dan tidak gampang kusut.

  • Bahan Katun (Cotton)

Kaos polo dengan bahan katun terasa lembut saat disentuh, karena terbuat dari serat kapas yang dibuat menjadi benang kemudian ditenun dan benang tersebut terbuat dari serat kapas yang dipintal. Sehingga mudah menyerap keringat, dan gampang untuk perawatannya.

Namun, jangan membiarkan bahan ini dalam keadaan terlalu lama basah karena sangat mudah untuk berjamur. Selain itu juga bahan katun ini sering dipakai pada kaos biasa ataupun bahan hoodie.Karena tidak akan merasa gerah meskipun digunakan di daerah yang cukup panas.

  • Bahan Kain Viscose

Kain viscose adalah jenis kain rayon semi-sintetis yang terbuat dari pulp kayu. Selain menawarkan harga yang terjangkau, jenis kain ini memiliki tekstur yang lembut dan tidak gerah saat dikenakan. Kain ini sering digunakan sebagai pengganti bahan sutra, karena memiliki drape dan kesan halus yang mirip dengan bahan mewah.

Bahan kain viscose juga tergolong sangat ringan sehingga nyaman dipakai untuk kegiatan sehari-hari. Namun sayangnya, jenis kain ini cenderung mudah kusu, luntur, menyusut dan akan gampang rusak jika dicuci dengan mesin.

  • Bahan Pique Teteron Cotton

Meski kandungannya sama dengan CVC, tetapi pique Teteron Cotton (TC) memiliki perbedaan serat poliester yang lebih tinggi dibandingkan CVC, karena dibuat 100 persen dari serat kapas atau katun (cotton). Jadi, kandungan serat poliester pada TC mencapai 65% dan katunnya cuma 35% saja. Sementara itu, bahan CVC juga memiliki kandungan serat katun lebih banyak di dalamnya.

  • Bahan Combed Pique Diamond

Untuk material kaos polo combed pique diamond yang satu ini, terbuat dari 100 persen combed yang memiliki kualitas sangat baik. serta memiliki ciri khas pada permukaan kainnya dengan corak berbentuk segi empat atau diamond.memiliki ciri khas pada permukaan kainnya dengan corak berbentuk segi empat atau diamond.

Bahan kain ini mempunyai permukaan yang halus dan memiliki corak rajutan segiempat yang terlihat mirip dengan bentuk diamond. Pique diamond tentunya cocok untuk digunakan ketika kamu ingin membuat kaos polo berkualitas dengan bahan premium.

Oleh karena itu material ini memiliki ciri tekstur yang disisir halus, sejuk, nyaman, dan menyerap keringat saat digunakan, sehingga sangat nyaman dan cocok digunakan di negara tropis seperti diIndonesia.

  • Bahan Double Cotton

Double cotton merupakan kain yang terbuat dari dua lapisan kapas yang sangat halus, yang kemudian dijahit menjadi satu. Sehingga menjadikannya bahan untuk kaos polo yang nyaman ketika digunakan karena bisa dibuat dalam model yang keren. Sayangnya bahanyang  satu ini mudah melar sehingga tidak cocok digunakan untuk jangka waktu yang panjanga apa lagi jika sering dicuci pakai berulang-ulang kali.

Seragam polo adalah salah satu pilihan pakaian yang tetap relevan dalam dunia fashion. Dengan desain yang elegan namun tetap kasual, seragam polo dapat digunakan dalam berbagai kesempatan acara. Dari sejarahnya yang kaya hingga gaya-gaya yang beragam, seragam polo terus berkembang tanpa kehilangan daya tariknya.

Itulah ulasan seputar tentang fungsi karakteristik dan bahan kaos polo yang bagus. Pastikan anda mempertimbangkan karakteristik tersebut ketika hendak membeli produk pada kaos polo. Pasalnya kesimpulan ini, sangat penting untuk memilih bahan kaos polo jogja yang tepat demi kenyamanan saat di gunakan, dan juga supaya memudahkan dalam menciptakan tampilan fashion yang kita inginkan.